Cara Login E-Learning SMK Manusa Ajibarang (Guru)

SMK Ma'arif NU 1 Ajibarang adalah salah satu SMK terbesar di Kabupaten Banyumas yang memiliki rombel 66 dan jumlah siswa 2480 (TP 2019/2020). Dengan banyaknya rombel ini maka untuk setiap semesternya ada sebanyak 11 kelas yang di kirim ke industri / dudi untuk melaksanakan kegiatan Prakerin / PKL. 
Dalam pelaksanaannya siswa yang sedang prakerin tidak bisa melaksanakan KBM tatap muka secara langsung dengan bapak ibu guru selama 1 semester / 6 bulan. Untuk mengatasinya SMK Manusa Ajibarang menggunakan pembelajaran secara Online (E-Learning) lewat jaringan internet sehingga bisa diakses kapanpun dan dimanapun. Seluruh materi dan penilaian dilaksanakan secara online oleh seluruh guru mata pelajaran.

Cara Login Ke E-Learning SMK Manusa Ajibarang

Buka Browser lalu ketikkan elearning.smkmanusa-ajb.sch.id di bagian alamatnya kemudian tekan ENTER sehingga terbuka halaman seperti berikut.


Selanjutnya silahkan masukkan Nama Pengguna & Password yang sudah dimiliki oleh masing-masing guru. Jika lupa atau belum mendapatkannnya silahkan hubungi admin E-Learning. Lalu Klik tombol Masuk.
Setelah klik tombol Masuk kemudian terbuka halaman Pembelajaran Online yang isinya adalah daftar nama mapel yang di ajarkan oleh guru masing-masing. Nama mapel dan jumlah mapel setiap guru berbeda, jika tidak sesuai silahkan hubungi admin E-Learning. 
Setelah masuk ke halaman pembelajaran online maka selanjutnya adalah mengisi materi yang akan di sampaikan berikut soal-soal ulangannya.


Tag Pencarian : 
elearning moodle, pembelajaran dengan moodle, tutorial install moodle, cara setting moodle, pembelajaran online, cara membuat akun moodle, cara login moodle, cara upload data siswa ke moodle, cara membuat akun guru moodle, cara membuat materi moodle, cara membuat quiz moodle, ulangan dengan moodle, penilaian dengan moodle, setting ujian di moodle, cara enrol user, manage course and categories, upload cohort, membuat bank soal moodle, LMS moodle, best learning manajement system, LMS terbaik, LMS paling populer,

0 Response to "Cara Login E-Learning SMK Manusa Ajibarang (Guru)"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel